Tuesday, 29 September 2015

contoh soal sistem operasi jaringan beserta jawabannya


berikut adalah contoh soal sistem operasi jaringan beserta jawabannya
1.       Sebuah program untuk mengaktifkan suatu sistem operasi adalah.....
a.       Boot loader
b.      Booting
c.       Backup
d.      Direktori
e.      Distro
2.       Kumpulan perintah-perintah yang di eksekusi untuk mengaktifkan sistem oprasi adalah.....
a.       Booting
b.      Boot loader
c.       Distro
d.      Backup
e.      BIOS
3.       contoh sistem operasi close source (proprietari) adalah...
a.       UNIX
b.      Linux
c.       Slackware
d.      suSE
e.      windows

Monday, 28 September 2015

penerapan ilmu komputer dalam dunia industri




penerapan ilmu komputer dalam dunia industri


Komputer yang kita kenal saat ini adalah hasil pengembangan teknoloi elektronika dan informatika sehingga bentuk komputer yang asalnya berukuran besar dan makan tempat, sekarang berbentuk kecil dengan kemampuan besar.

Kemajuan industri komponen elektronika IC (integrated circuit) telah mendorong terciptanya berbagai perangkat chip IC yang beragam dan mendukung berbagai keperluan pembuatan produk

Tuesday, 22 September 2015

terminologi dasar jaringan



berikut adalah terminologi dasar jaringan;


Jaringan komputer dibangun dalam bentuk dan ukuran yang berbeda-beda, bergantung kondisi dan kebutuhan. Desain dari jaringan komputer sangat pesat perkembangannya. Desain inilah yang disebut network terminology.
Pada awalnya LAN dan WAN merupakan desain orisinal jaringan komputer. Namun saat ini mengalami perkembangan. Sebagai pengetahuan, saat ini “area network “ yang lainnya adalah :

Tuesday, 15 September 2015

dampak internet, telphone dan voip



DAMPAK POSITIF PENGGUNAAN INTERNET

1. Media Komunikasi

media komunikasi
Hal yang terlintas pada benak kita adalah chatting, salah satu media yang digunakan untuk berkomunikasi. Dan contoh media yang sering digunakan adalah facebook, twitter, friendster, Mirc. Selain itu internet juga dapat digunakan untuk mengirim E-mail, dan melakukan video conference atau bahkan berkomunikasi langsung lewat telephone via online. Hal ini memudahkan bagi para pengguna jejaring sosial untuk dapat berkomunikasi dan mengenal seseorang tanpa memikirkan jarak ataupun tempat.